Girls Nggak Mau Kan Udah Jaga Kesehatan Dengan Berbagai Cara Tapi Percuma? Yuk Hindari 4 Hal Ini Kalau Nggak Mau Sakit!

waktu baca 2 menit

GIRLISME.COM — Kesehatan selama ini dirasa paling penting sampai untuk menjaga kesehatan saja kita melakukannya mati-matian. Dari menjaga pola makan, istirahat, bekerja, minum vitamin dan dengan cara yang lainnya. Tapi tau nggak sih Smartgil hal-hal itu jadi percuma saja kalau kia tetap melakukan 4 hal ini. Apa saja sih yang membuat meski sudah sehat tapi jadi percuma? simak berikut ini…

1. Kebanyakan menghabiskan waktu hanya didalam ruangan bisa membuat ikhtiarmu untuk sehat jadi percuma!

Women’s News Agency

Memang ya Smartgirl menikmati ruangan terkadang lebih enak daripada keluar-keluar. Tapi tau nggak sih kalau penyebaran udara di ruangan menjadi lebih sempit dan lebih mudah menimbun penyakit. Jadi percuma aja nih kamu udah jaga kesehatan tapi terlalu banyak diruangan yang itu-itu aja dan tempat berpenyakit. Kamu tetep butuh keluar Smartgirl, merasakan matahari dan lainnya. Secara psikologis juga baik untuk mengatasi stresmu.

2. Terlalu lama mengisolasi diri justru membuat keadaan psikologismu jadi nggak baik lho Smartgirl. Alhasil kamu bisa sakit dan metode sehatmu jadi percuma….

The Singapore Women’s Weekly

Smartgirl sayang banget nggak sih kalau metode sehat yang kamu lakukan jadi percuma termasuk dengan terlalu banyak mengisolasi diri. Kamu butuh bergaul dengan orang lain lho Smartgirl, selain bisa bikin pikiran kamu lebih positif, mengurangi stres dan tampil lebih percaya diri.

3. Smartgirl biar sehatmu nggak jadi percuma, coba deh menciptakan sesuatu meski itu hanya kecil-kecilan untuk mengasah otakmu lebih kreatif lagi…

Top Ten Zilla

Dengan melakukan hobi yang kamu sukai, akan lebih mudah memperbaiki mood kamu lo Smartgirl. Selain itu akan menjauhkanmu dari depresi. Kamu bisa melakukan apa saja yang kamu suka.

4. Kamu nggak bosen apa duduk sepanjang hari? itu termasuk bikin sehatmu jadi percuma lho!

Jumlah endorphins dan hormon lain yang buat kita happy bisa terus berkurang lho Smartgirl. Biar hormonmu tetep normal kamu perlu jalan-jalan paling nggak selama 30 menit. Nggak mau kan jadi nggak happy dan sehatmu jadi percuma?

Smartgirl yuk kita jaga kesehatan nggak cuma fisik tapi psikis juga. Karena menjaga kesehatan Psikis itu juga penting lho! ๐Ÿ™‚